Lpk|Kediri – Kapolsek Semen Polresta Kediri beri santunan terhadap anak yatim piatu bertempat di balai Desa Bulu Kecamatan Semen Kabupaten Kediri. Selasa (21/04/2020) dimulai pukul 09.00 Wib selesai telah dilaksanakan Gerakan Bhakti Sosial Polri peduli Covid 19 dan yang terdampak Pademik Virus Covid 19.

Santunan tersebut berupa uang tunai peranak yatim piatu 1 amplop berisi uang sebesar Rp. 100.000,- ( Seratus ribu rupiah) dengan jumbelah anak yatim piatu dua puluh anak yatim piatu.

Turut hadir dalam giat yakni,
Kapolsek semen AKP Siswandi .SH.
Kanit binmas Polsek semen Ipda Agustinus.
Kepala Desa Bulu Bapak Syaroni.
Babhinkamtibmas Desa Bulu Aipda Martono.
Babinsa Desa Bulu Kopda Istomo.

Kepala Desa Bulu Syaroni ” munuturkan” Rasa syukur Alhamdulillah kita di berikan kesehatan, ucapan terima kasih atas kepedulian dari Polsek semen dengan warga kami di Desa Bulu Kecamatan Semen Kabupaten Kediri, Semoga bermanfaat dan di terima shodakohnya oleh Allah yang kuasa.ucapnya”.

Kapolsek Semen Polresta Kediri AKP Siswandi,S.H. “mengucapkan” ucap syukur Alhamdulillah kita bisa bersilahturahmi dengan adik adik semua dan kita semua di berikan nikmat sehat dan panjang umur.

Adik – adik sehat semua Alhamdulillah sehat semua, dan Kapolsek Semen AKP Siswandi, S.H.
berpesan bahwa bangsa Indonesia saat sekarang ini mendapat musibah adanya Virus Covid 19, saya mengajak adik adik untuk membantu mendoakan kita semua dan Bangsa Indonesia cepat hilang Covid- 19 dari bumi pertewi Indonesia.

Adik – adik obatnya virus Covid -19 adalah dari adik adik sendiri maka dari itu adik adik ikuti himbauan dari Pemerintah dan TNI- Polri agar belajar di rumah saja, sering cuci tangan dan jangan lupa jaga kebersihan yang ada di lingkungan adik adik semua dan bantu orang tuanya ya dan selalu memakai masker.

Dan saya ucapkan terimakasih kepada adik adik atas kepedulian nya dan saya lihat semuanya pakai masker ini sudah bantu pak kades dan pak Babin dan Babinsa karena mempunyai kewajiban menghimbau seluruh masyarakat yang dalam Binaanya khususnya Desa Bulu.

Saya mohon maaf adik adik semua ini ada kepedulian berupa uang buat nambah kebutuhan adik adik semua dari Polsek semen tolong di terima dengan Ikhlas dan semoga bermanfaat bagi adik adik semua dan bapak ibu yang Dinas di Polsek Semen Kediri kota khususnya dan yang tugas polres Kediri kota umumnya juga mohon doa restu nya semoga semua di berikan kesehatan dan keselamatan oleh Allah yang kuasa.”ucapnya”.(mh)

Loading

289 Kali Dilihat

By admin

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *