Lpk | Lamongan – Pengerjaan pengecoran jalan yang dilakukan membuat angkong bak kereta dorong yang tidak berhenti mondar mandir pada program TMMD ke-109 TA. 2020 Kodim 0812/Lamongan, di Desa Tebluru.

Hal itu menjadi pemandangan tiap hari di lokasi TMMD Reguler ke 109 di Desa Tebluru Kecamatan Solokuro Kabupaten Lamongan.

Kapten Chb Suroso, selaku Danki Satgas TMMD Reguler ke- 109 mengatakan, angkong merupakan alat hampir multi fungsi , bisa untuk mengangkut material split, pasir ke mesin molen untuk diaduk dan dicampur dengan semen. Setelah menjadi adonan siap untuk dibawa ke pak tukang untuk di gelar. 10/10/20.

Pak warno warga mengungkapkan lebih enak dan mudah kalo bawa angkong ketimbang membawa ember, tanganya sakit semua , kalau dengan menggunakan angkong tinggal sorong, jadi nggak capek.

“Apalagi kerjaan ini juga hasilnya yang menikmati warga desa Tebluru juga, malah tambah semangat, “imbuhnya.(0812)

Loading

211 Kali Dilihat

By admin

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *